Bupati Buol Bowo Timumun Teken PKS Bersama DJP

Bupati Buol Bowo Timumun tengah bersama Kepala DJP Pratama Palu di sela – sela teken PKS, Jumat, 26/9/2025. Bupati Buol di dampingi Asisten I Setda Buol Drs.Muh.Kasim dan Kadis Perizinan dan Pelayanan Kab.Buol.Muh. Yamin Rahim, SH.MH

Palu, mediabusernews.com, – Bupati Buol H.Risharyudi Triwibowo Timumun, MM teken Perjanjian Kerja Sama(PKS) bersama dengan Direktorat Jenderal Pajak(DJP) yang terintegrasi di Mall Pelayanan Publik(MPP) Kabupatรจn Buol.
Kegiatan yang penuh khidmat tersebut telah dilaksanakan Jumat,26/9/2025 bertempat di Kantor KPP Pratama Palu Sulteng.

Kegiatan dilaksanakan atas koordinasi Kantor Wilayah DJP Provinsi Sulawesi Utara, Tengah, Provinsi Gorontalo serta Provinsi Maluku Utara(Sulutenggomalut).
Turut mendampingi Bupati Bowo dalam kegiatan tersebut Asisten I Setda Buol, Drs.Muh.Kasim, Kadis Perizinan dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu, Moh.Yamin Rahim, SH,MH

Bupati Buol Risharyudi Tribowo, sapaan akrabnya Bowo Timumun kehadiran Mall Pelayanan Publik(MPP) Kabupatรจn Buol sangat memberikan kemudahan, percepatan dan keterjangkauan, keamanan serta kenyamanan kepada masyarakat dalam mendapatkan pelayanan maupun informasi, terangnya.

Menurut Bowo yang juga cucu pejuang perintis kemerdekaan RI 1945 AB.Timumun itu, prinsip yang dianut di MPP keterpaduan, berdayaguna, koordinasi, akuntabilitas, aksebilitas dan Kenyamanan, imbuhnya.

Pihaknya berharap agar MPP Kabupatรจn Buol dapat di maksimalkan pelayanannya kepada masyarakat , upaya ini di lakukan dalam rangka kepentingan masyarakat serta pembangunan yang berkelanjutan dalam semua sektor yang ada, ujarnya dengan penuh oftimis.(mbn.01)

  • ManWith mediabusernews

    Related Posts

    Wabup Nasir, Pemkab Proaktif Menangani WNA Yang Diselamatkan Oleh Nelayan Buol.

    Buol, mediabusernews.com, – Wakil Bupati( Wabup)Buol, Moh. Nasir Dj. Daimaroto, SH,MH, disela – sela kunjunganya kepada 15 orang pasien warga negara asing( WNA) asal negara Filipina di Unit Gawat Darurat(…

    Fenomena Naiknya Ikan Di Pantai Kelurahan Kali Buol Sulteng, Diduga Karena 4 Faktor

    Buol, mediabusernews.com, – Kadis Perikanan Kabupaten Buol, Dr. Tonang Mallongi, S.Pd, M.A. menyebutkan naiknya Ikan ukuran sangat kecil dalam jumlah yang cukup banyak yang terdampar di pantai kelurahan Kali kecamatan…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Wamen Ossy Paparkan Dukungan ATR/BPN dalam Rakor Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di Sumatera

    Wamen Ossy Paparkan Dukungan ATR/BPN dalam Rakor Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di Sumatera

    Buka Rakerda Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, Sekjen ATR/BPN Tekankan Disiplin Perencanaan Anggaran

    Buka Rakerda Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, Sekjen ATR/BPN Tekankan Disiplin Perencanaan Anggaran

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah