
Buol, Media Buser News.com, – Senin (10/2) – Kantor Pertanahan Kabupaten Buol telah melaksanakan kegiatan Penyerahan Sertipikat Elektronik Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun Anggaran 2024 sebanyak 119 Bidang di Desa Pomayagon, Kecamatan Momunu. Penyerahan Sertipikat diserahkan langsung oleh Sdr. Luhur Malik Satria selaku perwakilan Kantor Pertanahan Kabupaten Buol dan diterima oleh Kepala Desa dan masyarakat Desa Pomayagon.
#ATRBPNMajudanModern
#ATRBPNKiniLebihBaik
#MelayaniProfesionalTerpercaya
#menujupelayananberkelasdunia
Instagram: @kantahkabbuol
Twitter: @kantahkabbuol
Facebook: Kantah KabBuol
Youtube: Kantah Buol
Website : kab-buol.atrbpn.go.id








