Kepemimpinan Bowo – Nasir Buol Maju, Signifikan Dan Berkeadilan

Jakarta, Media Buser News.com, – Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatanΒ  Bupati dan wakil bupati buol H.Risharyudi Triwibowo Timumun, MM dan Dr.Moh.Nasir Dj.Daimaroto, SH,MH, oleh Presiden RI Prabowo Subianto yang dilaksanakan di Jakarta Kamis, 20/2/025 berjalan aman dan sukses.

Bowo – Nasir sapaan kedua pejabat tersebut kini resmi menjalankan roda kepemerintahan di bumi Pogogul kabupaten Buol Berkah kurun waktu 5 tahun mendatang 2025 – 2030, pasangan ini di yakini dapat membawa perubahan kabupaten Buol secara signifikan, maju dan berkeadilan untuk semua, ujar Jamrin Zainas SH, MH yang juga salah seorang penasihat hukum(PH) kedua pejabat tersebut usai pelantikan kamis, 20/2/2025 di silang monas jakarta kepada media Buser News.com.

Jamrin yang juga mantan Ketua Bawaslu Provinsi Sulteng itu, Kabupatèn Buol cukup menjanjikan baik Sumber Daya Manusia(SDM) terlebih pada Sumber Daya Alam(SDA) bila hal ini di kelolah dengan baik akan menjadikan Buol sebagai mercusuar dalam segala aspek kehidupan untuk kesejahteraan warga Buol itu sendiri, bahkan katanya para warga Buol yang ada di rantau saat ini akan di kembalikan untuk bekerja dan mengelola daerahnya sendiri, sehingga kita semua berharap agar kedua putra terbaik Buol ini dalam menjalankan amanat selalu dalam lindungan Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, tutupnya dengan nada oftimis.(MBN.001)

  • Related Posts

    Wabup Nasir, Pemkab Proaktif Menangani WNA Yang Diselamatkan Oleh Nelayan Buol.

    Buol, mediabusernews.com, – Wakil Bupati( Wabup)Buol, Moh. Nasir Dj. Daimaroto, SH,MH, disela – sela kunjunganya kepada 15 orang pasien warga negara asing( WNA) asal negara Filipina di Unit Gawat Darurat(…

    Fenomena Naiknya Ikan Di Pantai Kelurahan Kali Buol Sulteng, Diduga Karena 4 Faktor

    Buol, mediabusernews.com, – Kadis Perikanan Kabupaten Buol, Dr. Tonang Mallongi, S.Pd, M.A. menyebutkan naiknya Ikan ukuran sangat kecil dalam jumlah yang cukup banyak yang terdampar di pantai kelurahan Kali kecamatan…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Wamen Ossy Paparkan Dukungan ATR/BPN dalam Rakor Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di Sumatera

    Wamen Ossy Paparkan Dukungan ATR/BPN dalam Rakor Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di Sumatera

    Buka Rakerda Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, Sekjen ATR/BPN Tekankan Disiplin Perencanaan Anggaran

    Buka Rakerda Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, Sekjen ATR/BPN Tekankan Disiplin Perencanaan Anggaran

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah