Bupati Buol Perkuat Ketahanan Pangan Melalui Perluasan Cetak Sawah Baru

Buol, mediabusernews.com, – Sebagai upaya memperkuat ketahanan pangan nasional Bupati Buol, H. Risharyudi Triwibowo Timumun, MM memperluas cetak sawah baru di Kabupatèn Buol anggaranya bersumber dari dana Anggaran Pendapatan Belanja Negara( APBN) 2025.

Di samping itu pula program cetak sawah baru merupakan bagian dari strategis besar untuk memperluas lahan pertanian, memperkuat ketahanan pangan lokal serta mendukung program nasional yakni makanan bergizi gratis bagi anak sekolah dan kelompok rentan, ujar bupati Buol Bowo Timumun pada kegiatan rapat persiapan cetak sawah baru yang di laksanakan rabu, 9/7/2025 berlangsung di ruang pobokidan lantai II kantor bupati.

Lanjut kata dia Kabupatèn Buol juga telah mendapat alokasi cetak sawah seluas 1000 Ha dan sedang dalam proses penjajakan tambahan hingga 3000 Ha dari Pemrov.Sulteng, tandas Bowo.

Hal yang di sampaikan Plt.Kadis pertanian Kabupatèn Buol. Moh. Yamin, Rahim, SH, MH, kegiatan cetak merupakan tindak lanjut dari surat resmi Ditjen prasarana dan sarana pertanian serta Dinas tanaman pangan dan holtikultura yang mendapat respon positif, melalui usalan Bupati Buol Bowo Timumun kepada Kementrian Pertanian Refublik Indonesia, ucapnya

Menurut Yamin, target luas tanam nasional untuk tahun 2025 mencapai lima juta Ha, dan kali ini Kabupatèn Buol telah mendapat target dari pemerintah pusat cetak sawah baru seluas 5.330 Ha dan hingga Juli 2025 realisasi luas tanam baru mencapai 2.048,54 Ha.

Kata Yamin data Dinas Pertanian menunjukan produksi beras Kabupatèn Buol saat ini berada pada angka 5.697, di satu sisi kebutuhan konsumsi mencapai 13.369 ton/ tahun sehingga terjadi defisit beras 1000 ton, tegasnya.

Pemkab Buol merencanakan program cetak sawah baru tahap awal seluas 1000 Ha, terbagi dua tahap masing – masing 500 Ha, areal tersebut tersebar di enam Kecamatan yaitu Kecamatan Tiloan 60 Ha, Momunu 385 Ha, Lakea 122 Ha, Bokat 22 Ha, Bunobogu 338 Ha, dan Kecamatan Paleleh 73 Ha,ucap Yamin, (ril)

  • ManWith mediabusernews

    Related Posts

    Wabup Nasir, Pemkab Proaktif Menangani WNA Yang Diselamatkan Oleh Nelayan Buol.

    Buol, mediabusernews.com, – Wakil Bupati( Wabup)Buol, Moh. Nasir Dj. Daimaroto, SH,MH, disela – sela kunjunganya kepada 15 orang pasien warga negara asing( WNA) asal negara Filipina di Unit Gawat Darurat(…

    Fenomena Naiknya Ikan Di Pantai Kelurahan Kali Buol Sulteng, Diduga Karena 4 Faktor

    Buol, mediabusernews.com, – Kadis Perikanan Kabupaten Buol, Dr. Tonang Mallongi, S.Pd, M.A. menyebutkan naiknya Ikan ukuran sangat kecil dalam jumlah yang cukup banyak yang terdampar di pantai kelurahan Kali kecamatan…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Wamen Ossy Paparkan Dukungan ATR/BPN dalam Rakor Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di Sumatera

    Wamen Ossy Paparkan Dukungan ATR/BPN dalam Rakor Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di Sumatera

    Buka Rakerda Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, Sekjen ATR/BPN Tekankan Disiplin Perencanaan Anggaran

    Buka Rakerda Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, Sekjen ATR/BPN Tekankan Disiplin Perencanaan Anggaran

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah