Bupati Buol Berharap Rembuk Budaya Menghasilkan Rekomondasi Signifikan Terkait Penguatan Kebudayaan

Buol, media Buser News.com, – Rembuk Budaya (Bokid Hadat) Kabupaten Buol yang resmi dibuka oleh Gubernur Sulawesi Tengah, Dr. Anwar Hafid Selasa, 27/5/2025 bertempat di anjungan Leok I, Kecamatan Biau. Kabupaten Buol Provinsi Sulteng.

Kegiatan bokid hadat salah satu agenda 100 hari kerja Pemerintah Kabupaten Buol di bawah kepemimpinan Bupati Buol, H. Risharyudi Triwibowo Timumun, MM dan Wakil Bupati Dr.Moh. Nasir Dj. Daimaroto,SH,MH.

Bupati H. Risharyudi Triwibowo Timumun, MM menegaskan rembuk Budaya pertama kali di gelar di kabupaten Buol menghasilkan rekomondasi signifikan tentang penguatan budaya buol leluhur kita. Y
Diharapkan dapat melahirkan hasil signifikan, ujar Bowo Timumun sapaan akrabnya.

Lanjut kata dia ada sejumlah rekomendasi yang harus di penuhi masing – masing

  1. Penguatan kelembagaan kerajaan dan dewan adat, sebagai pengakuan terhadap sejarah pemerintahan lokal yang telah ada jauh sebelum kemerdekaan Indonesia.
  2. Pembentukan Dewan Kesenian Daerah guna mendukung pelestarian seni dan ekspresi budaya.
  3. Pembentukan Peradilan Adat sebagai alternatif penyelesaian konflik sosial tanpa hukuman badan.
  4. Literasi budaya dan bahasa Buol, yang direncanakan masuk sebagai muatan lokal di tingkat pendidikan dasar dan menengah, terangnya.

Hal yang sama dikatakan Gubernur Sulteng, Dr.Anwar Hafid, sangat mengapresiasi kegiatan rembuk budaya Buol, sebagai implentasi penguatan kebudayaan yang ada di Kabupaten Buol bumi pogogul, disamping itu pula rembuk budaya merupakan hal yang penting dalam rangka memperkuat jati diri, nilai adat, dan ketahanan budaya di tengah kemajuan IPTEK saat ini, tegas Anwar.

Lanjut kata Gubernur Anwar kunjungan kerjanya di kabupaten Buol kali ini sangat membanggakan penuh istimewa, karena diri sebagai Gubernur telah di nobatkan sebagai orang besar gelar “Tau Doka”oleh yang mulia Raja Buol dan hal ini sangat membuat pihaknya kagum dan gembira serta bangga dengan budaya Buol yang semakin kokoh, tandasnya.(mbn.ril)

  • ManWith mediabusernews

    Related Posts

    Wabup Nasir, Pemkab Proaktif Menangani WNA Yang Diselamatkan Oleh Nelayan Buol.

    Buol, mediabusernews.com, – Wakil Bupati( Wabup)Buol, Moh. Nasir Dj. Daimaroto, SH,MH, disela – sela kunjunganya kepada 15 orang pasien warga negara asing( WNA) asal negara Filipina di Unit Gawat Darurat(…

    Fenomena Naiknya Ikan Di Pantai Kelurahan Kali Buol Sulteng, Diduga Karena 4 Faktor

    Buol, mediabusernews.com, – Kadis Perikanan Kabupaten Buol, Dr. Tonang Mallongi, S.Pd, M.A. menyebutkan naiknya Ikan ukuran sangat kecil dalam jumlah yang cukup banyak yang terdampar di pantai kelurahan Kali kecamatan…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Arahan Wamen Ossy di Kantah Kabupaten Bandung: Kerja Sama Untuk Hadirkan Layanan yang Murah, Cepat, dan Prudent

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Cabut Izin HGU 85.000 Hektare di Lampung

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Pembinaan dan Monitoring Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah

    Penyerahan Sertipikat Hak Pakai Atas Nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah

    Masyarakat Apresiasi Inovasi Layanan Pertanahan yang Semakin Informatif: Setelah Datang Langsung Ternyata Lebih Mudah

    Masyarakat Apresiasi Inovasi Layanan Pertanahan yang Semakin Informatif: Setelah Datang Langsung Ternyata Lebih Mudah

    Lantik JPT Pratama Kementerian ATR/BPN, Menteri Nusron: Tour of Duty untuk Cegah Moral Hazard

    Lantik JPT Pratama Kementerian ATR/BPN, Menteri Nusron: Tour of Duty untuk Cegah Moral Hazard