
Buol, mediabusernews.com, – Jum’at (19/12/2025) – Kepala Seksi Penataan dan Pemberdayaan mewakili Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Buol mengikuti pertemuan Verifikasi dan Validasi data pekebun guna terbitnya STDB (Surat Tanda Daftar Budidaya) yang merupakan kegiatan dari Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Sulawesi Tengah.
Dalam sambutannya Kepala Seksi Penataan dan Pemberdayaan “Menekankan Pentingnya Clean and Clear lokasi – lokasi yang menjadi objek pendataan khususnya wilayah Kecamatan Bunobogu dan Gadung karena di lokasi ini terdapat Hak Guna Usaha (HGU) dan Kawasan Hutan Lindung”.










